Jumat, 25 Mei 2012

Mengubah Tampilan Android Jadi WP7

Bismillahirahmanirahim
1. Launcher 7

Seperti judulnnya "Launcher 7" launcher ini merubah hp kita menjadi seperti WP7. Cara mengguakan launcher ini sama dengan launcher yang lainnya yaitu, Pencet tombol Home - Ada pilihan pertama pilih (checklist) yang ada tulsannya "Deafult" - Pilih Launcher 7
Screenshot di Galmin ane :
 Kalo mau download nih -------> Launcher 7 Donate
 Pass : kangooroo
 kalo mau download/nambain tilesnya disini ------> Tiles Pack
 kalo ga mau repot download satu-satu mendingan pake App Icon 7

2. WP7 Lock Pro

Locker yang satu ini mirip banget sama Lockernya WP7. Keren deh pokoknya :)
Tapi sayang ane cuma punya versi pertamanya doang -_-" Gpp ya :D
Screenshot di Galmin ane:
Kalo mau download nih ----------> WP7 Lock Pro 1.0.5
Pass : kangooroo
3. WP7! Notification +

Notifikasi ini lumayan berguna dan bermanfaat, lumayan buat notifikasi aktif. Cara ngabainnya tinggal di Swipe ajah..... 
Kalo mau download nih ------------> WP7! Notification +
Pass : kangooroo
4. ZPlayer
Pemutar musik sekaligus video ini sangat bermanfaat dan bagus lagi, kita bisa mengetahui info dari artis, bahkan rekan terdekat dari artis. 
Screenshot di Galmin ane :

Kalo mau download nih --------------> ZPlayer
Pass : kangooroo
5. SmartKeyboard Pro 
Ngga hanya skin keyboard WP7 doang smartkeyboard ini skinnya banyak sep deh.
Kalo mau download nih -----------> Smart Keyboard PRO
Pass : kangooroo
6. WP7 Contact
Contact ini ngga hanya cuma nyimpen nomer telpon temen kita doang tapi kita juga bisa uptade status FB lewat app ini.
Kalo mau download nih ------------> WP7 Contact
Pass : kangooroo

Udahan dulu ya.... lain kali kalo ada update-an ane update lagi sebenernya seh masih banyak sekian duluh ya !!! Wassalamu'alaikum

Tidak ada komentar:

Posting Komentar